Operasi Katup Jantung sebagai Pilihan Pengobatan di Malaysia

Tiap tahun ada ratusan ribu orang Indonesia yang berobat ke Malaysia, salah satunya untuk pengobatan Operasi Katup Jantung.

Definisi

Operasi ini dilakukan pada pasien yang mengalami penyempitan atau kebocoran pada katup jantung. Katup yang tidak normal dapat menyebabkan gagal jantung akibat pasokan darah yang tidak cukup ke otot jantung. Tujuan dari prosedur ini adalah memperbaiki katup yang rusak semaksimal mungkin tanpa menggunakan bahan artifisial. Namun, jika perbaikan tidak memungkinkan, katup dapat diganti dengan katup buatan (dari plastik atau logam) atau katup bioprostetik.

Pengobatan

Berapa persen tingkat keberhasilan operasi ini?
Operasi katup jantung merupakan prosedur besar dengan tingkat keberhasilan yang sangat tinggi, yakni sekitar 99%, asalkan pasien tidak memiliki faktor pemberat seperti diabetes atau tekanan darah tinggi.

Penting untuk memilih dokter yang berpengalaman dan sering menangani kasus serupa, karena ini dapat mempengaruhi hasil operasi.

nggunakan pembedahan, proses pemulihan relatif cepat. Umumnya pasien hanya memerlukan rawat inap 1-2 malam.

Kekurangan

Beberapa risiko yang mungkin terjadi:

  • Penggumpalan darah
  • Alergi terhadap obat atau bahan ring jantung
  • Dalam kasus yang jarang, dapat terjadi stroke dan serangan jantung

Meski memiliki risiko, pemasangan ring tetap diperlukan untuk menyelamatkan nyawa pasien dengan kondisi jantung tertentu. Oleh karena itu, tindakan ini membutuhkan persiapan serius dan diskusi mendalam dengan dokter spesialis jantung.

Lama Masa Tinggal

Rawat inap biasanya berlangsung 1-2 hari. Namun disarankan untuk tinggal di Penang selama 4-5 hari untuk menjalani rangkaian konsultasi, pemeriksaan, hingga tindakan selesai.

Pemulihan secara umum membutuhkan waktu 1-2 minggu sebelum pasien dapat beraktivitas normal kembali, tergantung kondisi fisik masing-masing pasien.

Estimasi Biaya Berobat

Perkiraan biaya operasi katup jantung di Malaysia (Penang, Melaka, atau KL):
RM 50.000 – 80.000 (Rp 170 – 270 juta).

List Rumah Sakit

Berikut rekomendasi rumah sakit untuk Operasi Katup Jantung

CATATAN: Setiap rumah sakit memiliki peralatan medis yang berbeda. Oleh karena itu, silakan kirimkan dan konsultasikan hasil pemeriksaan terbaru Anda dengan tim dokter umum kami di sini untuk mendapatkan rekomendasi rumah sakit yang sesuai.

List Dokter Spesialis

Berikut rekomendasi dokter spesialis untuk Operasi Katup Jantung:

CATATAN: Setiap dokter memiliki subspesialisasinya masing-masing. Silakan isi formulir di sini untuk berkonsultasi dengan tim dokter umum kami mengenai diagnosis Anda dan mendapatkan rekomendasi dokter yang sesuai.

Artikel di atas menjelaskan prosedur standar untuk Operasi Katup Jantung. Namun, prosedur yang dilakukan dapat berbeda, tergantung pada kondisi pasien dan dokter yang menangani.

Jika Anda berencana untuk berobat ke Malaysia, silakan menghubungi kami.

//
Tim Opsi Medis! Wisata medis terbaik di Malaysia yang siap membantu Anda sepanjang jalan.
Halo kak, bisa kami bantu?