Kategori Penyakit

Pengobatan Kanker Kolorektal di Penang

Kanker kolorektal adalah keganasan pada usus besar, yang terdiri dari kolon (bagian terpanjang dari usus besar) atau rektum (bagian kecil terakhir dari usus besar sebelum anus). Insidensi penyakit ini meningkat setelah usia 50 tahun dan lebih sering terjadi pada laki-laki…

Pengobatan Kanker Ovarium di Penang

Kanker ovarium adalah keganasan pada indung telur yang terletak di setiap sisi rahim dalam rongga panggul. Penyebab pasti kanker ovarium belum dapat dipastikan, namun kelompok wanita berikut lebih rentan terkena penyakit ini: Usia lebih dari 40 tahun Memiliki riwayat keluarga…

Pengobatan Myasthenia Gravis di Penang

Myasthenia gravis (MG) adalah penyakit autoimun yang menyerang hubungan antara sistem saraf dan sistem otot, ditandai dengan kelemahan dan kelelahan pada beberapa atau seluruh otot, yang diperburuk dengan aktivitas berulang. Penyebab pasti penyakit ini belum sepenuhnya diketahui, namun diduga kelenjar…

Pengobatan Kaki Diabetes di Penang

Kaki diabetes adalah komplikasi dari penyakit diabetes yang sudah menahun, berupa luka dan kerusakan jaringan pada kaki akibat diabetes yang tidak terkontrol. Komplikasi ini dapat terjadi pada penderita diabetes yang tidak terkontrol, dengan gejala sebagai berikut: Gangguan saraf: Pasien sering…

Pengobatan Lipoma di Penang

Lipoma adalah tumor jinak yang terbentuk dari jaringan lemak dan dapat muncul di bagian tubuh mana pun, meski paling sering muncul pada leher, kepala, bahu, dan punggung. Tumor ini umumnya terbentuk di lapisan subkutan (lapisan di bawah kulit), dengan pertumbuhan…

Pengobatan PCOS di Penang

Sindrom ovarium polikistik (SOPK) atau Polycystic Ovary Syndrome (PCOS) adalah gangguan keseimbangan hormon atau kelainan endokrin yang sangat sering terjadi pada wanita usia reproduksi. Penelitian menunjukkan bahwa 1 dari 10 wanita usia reproduksi mengalami PCOS. Penyebab pasti dari PCOS belum…

Pengobatan Reumatoid Artritis di Penang

Reumatoid artritis (RA) merupakan penyakit radang kronis yang ditandai oleh pembengkakan, nyeri, dan kerusakan pada membran sinovial yang berfungsi sebagai pelumas sendi. Kondisi ini disebabkan oleh respons imun yang tidak normal terhadap membran sinovial. Meski penyebab pasti gangguan imun ini…

Pengobatan Prolaps Uteri di Penang

Untuk mengobati prolaps uteri, dokter di Penang, Malaysia biasanya melakukan tindakan atau teknik operasi berikut: Pemberian PessaryPessary adalah alat yang dimasukkan ke dalam vagina untuk menopang rahim dan mencegah prolaps lebih lanjut. Pessary cocok digunakan bagi wanita yang tidak ingin…

Pengobatan Infeksi Saluran Kemih di Penang

Infeksi saluran kemih (ISK) adalah infeksi yang menyerang bagian perkemihan, meliputi ginjal, ureter, kandung kemih, dan uretra. Infeksi ini paling sering terjadi pada saluran kemih bagian bawah, yaitu kandung kemih dan uretra. Wanita memiliki risiko lebih tinggi mengalami ISK dibandingkan…

Pengobatan Kanker Payudara di Penang

Definisi Kanker payudara terjadi ketika sel-sel ganas di payudara membelah dan berkembang biak secara tidak terkendali. Hasil dari pertumbuhan abnormal ini sering kali teraba sebagai benjolan di payudara dan dapat disertai dengan gejala lain seperti: Perubahan kulit payudara Keluarnya cairan…

Pengobatan Tumor Otak di Penang

Pengobatan Dokter mempertimbangkan beberapa faktor sebelum menentukan pengobatan untuk setiap kasus tumor otak, seperti ukuran tumor, tingkat perkembangan sel tumor, dan kondisi pasien secara menyeluruh. Berikut pengobatan tumor otak yang umum dilakukan: Gamma KnifeTumor otak yang berukuran kurang dari 5…

Pengobatan Kanker Usus di Penang

Pengobatan Dokter mempertimbangkan beberapa faktor sebelum menentukan pengobatan untuk setiap kasus kanker usus, seperti stadium kanker, tingkat perkembangan sel kanker, dan kondisi pasien secara menyeluruh. Berikut pengobatan kanker usus yang umum dilakukan: OperasiOperasi bertujuan mengangkat sel kanker atau jaringan abnormal…

Pengobatan Kanker Serviks di Penang

Definisi Kanker serviks adalah tumor ganas yang berkembang pada serviks atau leher rahim, bagian dari organ reproduksi wanita yang menghubungkan rahim dengan vagina. Sebelum kanker berkembang, biasanya terjadi kondisi yang disebut lesi prakanker atau neoplasia intraepitel serviks (NIS). Penyebab utama…

Pengobatan Kanker Paru-Paru di Penang

Pengobatan Beberapa pertimbangan dokter dalam menentukan pengobatan untuk tiap kasus antara lain: stadium kanker, tingkat perkembangan sel kanker, serta kondisi pasien secara menyeluruh. Berikut adalah pengobatan kanker paru yang umum dilakukan: Lobektomi (Pengangkatan Lobus)Paru-paru terdiri dari beberapa lobus, dengan 3…

Pengobatan Kanker Darah di Penang

Pengobatan Dokter mempertimbangkan beberapa faktor sebelum menentukan pengobatan untuk setiap kasus kanker, antara lain stadium kanker, tingkat perkembangan sel kanker, dan kondisi pasien secara menyeluruh. Berikut adalah pengobatan kanker darah yang umum dilakukan: KemoterapiKemoterapi menggunakan obat khusus untuk menghancurkan atau…

Pengobatan Nyeri Lutut di Penang

Pengobatan Berikut pengobatan yang umum dilakukan untuk nyeri lutut: Suntik SendiProsedur ini dilakukan jika pelumas alami di lutut sudah habis atau kering. Zat yang disuntikkan biasanya kortikosteroid atau asam hialuronat. Suntik sendi perlu dilakukan secara berkala, seperti setiap 6 bulan…

Pengobatan Kanker Hati di Penang

Definisi Kanker hati merupakan tumor ganas yang berasal dari jaringan organ hati, dengan jenis yang paling umum adalah hepatocellular carcinoma (HCC). Menurut penelitian, 90% penderita kanker hati mengalami jenis ini. Selain HCC, terdapat jenis kanker hati lain seperti fibrolamellar carcinoma.…

Pengobatan Kanker Prostat di Penang

Pengobatan Ada beberapa pertimbangan dokter dalam menentukan pengobatan kanker prostat, seperti stadium kanker, perkembangan sel kanker, dan kondisi pasien secara keseluruhan. Berikut adalah pengobatan umum untuk kanker prostat: Trans-urethral Resection (TURP)Prosedur ini bertujuan untuk memotong bagian kelenjar prostat yang telah…

Pengobatan Jantung di Penang

Definisi Penyakit jantung merupakan salah satu penyebab utama kematian mendadak di berbagai usia. Banyak yang percaya bahwa serangan jantung dan stroke sering kali muncul tanpa gejala awal. Oleh karena itu, screening jantung pada usia muda menjadi penting untuk mencegah penyakit…

//
Tim Opsi Medis! Wisata medis terbaik di Malaysia yang siap membantu Anda sepanjang jalan.
Halo kak, bisa kami bantu?